Selasa, 28 Juni 2011 By: Jauhar IPB

MENJELANG PANEN CABE MILIK BPK.BRIPKA HARRY BOLAANG MONGONDOW,SULUT

Tehnik yang diterapkan oleh Bp.Bripka Harry,ternyata berhasil meneken serangan penyakit Patek
Tanaman tumbuh subur,tapi tahan patek Padahal informasi yang kami terima di Bolaang Mongondow saat ini
perubahan cuaca sangat ekstrim,kadang panas sekali dan kadang hujan deras dalam beberapa hari
Penyemprotan POCAnil 50 WP,dan pengecoran PROTEK-tan ,menyebabkan cabe tahan patek
Pada saat ini,akhir bulan Juni,menjelang panen,buah lebat
pada saat panen  informasi dari beliau cabenya hampir tidak terkena
PATEK
Wow ,Buahnya ....,no comment
Kondisi tanaman,apabila dilihat secara keseluruhan
Tanaman segar bugar
Pengaturan pupuk kimia, dan Pupuk Kandang sangat menentukan dalam
pengendalian penyakit Patek
Sekali lagi,kami tegaskan tebalkan kulit buah cabe

0 komentar:

Posting Komentar